Di Laptop IBM ThinkPad A22p terjadi masalah Display monitor yang patah-patah bila menggunakan Ubuntu 8.04.
Caranya agar Masalah ini terselesaikan dengan langkah-langkah berikut ini:
Ketik :
1. $ sudo displayconfig-gtk
Setting Model: LCD Panel 1024 x 768
Resolution: 1024 x 768 at 60 Hz
2. Lalu komputer di restart
3. $ sudo gedit /etc/X11/xorg.conf
Rubah Default depth dan depth dari 24 ke 16
Lalu di save
4. Lalu di restart
Maka tampilan akan menjadi normal

This entry was posted on Saturday, November 15, 2008 at 3:56 AM. You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0 feed. You can leave a response.
Post a Comment